VISI
" Terwujudnya lulusan program studi yang unggul, memiliki kompetensi dalam menganalisis dan mengembangkan kajian sosiologi dan peradaban masyarakat industri yang berbasis pada hasil-hasil penelitian."
MISI
- Menyelenggarakan pendidikan, penelitian dan pengabdian masyarakat dalam bidang sosiologi yang profesional.
- Menjadi pusat unggulan dalam memberdayakan masyarakat, mengembangkan pembelajaran sosiologi dan memajukan peradaban bangsa yang berbasis pada kearifan (lokal).
- Menjadi pusat unggulan dalam kajian perkotaan dan lingkungan rawa serta pengelolaan konflik industrial dan agraria.
TUJUAN
- Untuk menghasilkan lulusan yang memenuhi kualifikasi akademik yang unggul dan peduli serta mampu memecahkan masalah-masalah sosial.
- Untuk mengembangkan Sosiologi melalui penelitian dan pengkajian yang diselenggarakan secara profesional, inovatif, teruji dan bertanggung
- Mampu menerapkan Sosiologi bagi kepentingan dan kemakmuran masyarakat, bangsa dan negara.